Minggu, 25 Maret 2012

Munas Mukernas BPN ISMKI VII - Makassar

1

 
Bismillahirahmanirrahim...
mencoba untuk menulis lagi :)

Terlalu lama tak nge-Blog rasanya jadi kaku begini .. oh iya, baikah saya akan mulai bercerita tentamg salah satu acara mahasiswa yang sempat saya ikuti.. (*banyak yang me-request soalnya :p). Ok,walaupun saya sudah berstatus "dokter" tapi rasanya tak mungkin melupakan 1 amanah yang sempat saya terima ketika koas dulu. Jadi Steering Commite (SC) acara nasional yang diadakan LPM Sinovia. Munas Mukernas Badan Pers Nasional Ikatan Senat Mahasiswa Kedokteran Indonesia. Yah, sebagai SC tugas saya hanya mengarahkan.. memberi masukkan-masukkan dan berbagi pengalaman. Simple bukan
Sebelumnya, saya pernah mengikuti kegiatan yang sama di Bandung 4 tahun yang lalu, 2008. Yah.. zaman memang sudah berbeda, tapi jabatan sebagai sekretaris di BPN kala itu cukup membantu juga.. hehehe :D
Ok..saya mulai bercerita

#hari I
Dimulai di tanggal 15 Maret 2012. Sebuah Welcoming Party yang lumayan memukau para delegasi dari berbagai universitas di Indonesia :D


tarian pembuka dari pengurus sinovia yang sekarang

Penampilan PSM (Paduan Suara Mahasiswa) Unhas
para delegasi

#Hari II
Di hari ini saya tak menyempatkan hadir.. hahaha... itu karena ruangan munas nya terlalu mini, sehingga para senior2 sinovia seperti saya tak memungkinkan untuk masuk.. :D


Dihari ini, agendanya LPJ dari direktur BPN yang lama Tine dari FK Unair,, dan pemilihan Direktur Baru.. dan yang terpilih Tiwi dari FK Unhas.. :)

#Hari III
City tour.. ke Anjungan pantai losari, Benteng Rotterdam, Makan pisang Epe.. untuk agenda itu, saya tak ikut.. haha.. sepertinya sudah terlalu tua untuk ber-Happy Fun dengan agenda itu :D
Di hari ke 3 ini saya hanya mengikuti study tournya di Graha Pena Fajar dan Malamnya mengikuti Mukernas..

1




para direktur wanita BPN ISMKI
(Tine UNAIR 2011/2012, Fira UNHAS 2008/2009, Tiwi UNHAS 2012/2013)
2

MUKERNAS
4
5

kakak2 dari ISMKI, ada Wasekjen ISMKI --> Taufiq al Islam dari Unhas
#Hari IV
Penutupan + Jalan-Jalan ke Trans Studio



16
Ceritanya itu saja..lumayan bernostalgia juga apa lagi selama mengikuti acara tersebut saya bareng kak fira.. yang waktu itu bareng ke Bandung.. haha.. selalau ada kata ini yang muncul "kak, ingat ga waktu di bandung......." Unforgetable Moment!!! Usaha untuk sampai ke Bandungnya dan Pulang ke Makassarnya.. sampai harus tidur di Musallah Bandara Halim Perdanakusuma Jakarta kala itu. ;)
munas mukernas BPN ISMIK


Tidak ada komentar: